Detail Cantuman Kembali
Pengaruh Nilai Tukar, Tingkat Inflasi dan Imbal Hasil Terhadap Pembiayaan Bank Syariah di Indonesia
Tujuan dari penelitian ini adalah: Untuk mengetahui apakah nilai tukar, inflasi, dan bagi hasil berpengaruh terhadap pembiayaan bank syariah di Indonesia. Sumber data dari penelitian ini adalah data sekunder dan teknik pengumpulan data menggunakanmetode dataset statistik, penggunaan dataset statistik ini merupakan penggunaan data yang sudah tersedia. Penentuan sampel yang digunakan dalam penelitian ini adalah menggunakan metode purposive sampling. Dan teknik penambilan sampel jenis data yang digunakan dalam penelitian ini adalah data sekunder dalam bentuk cross section dan time series yang merupakan data selama kurun waktu lima tahun, yaitu 2016-2020. Adapun teknik analisis data pada penelitian ini adalah menggunakananalisis regresi linearbergandadenganalatbantuyang digunakan untukmencari keterkaitan diantaravariabel-variabelyaitudengan perangkatlunakatausoftwareSPSS. Hasil uji hipotesis dari penelitian ini adalah:1) Nilai Tukar tidak berpengaruh terhadap Risiko Pembiayaan Bank Syariah di Indonesia yang berarti di tolak.2) Tingkat Inflasi tidak berpengaruh terhadap Risiko Pembiayaan Bank Syariah di Indonesia yang berarti di tolak.3)Imbal Hasil berpengaruh terhadap Risiko Pembiayaan Bank Syariah di Indonesia yang berarti di terima.
Choudlotul Uyuni - Personal Name
SKRIPSI PBS 395
SKRIPSI PBS 395
Text
Indonesia
Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten
2021
Serang Banten
21,5cm, 28cm, 122 hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...