Detail Cantuman Kembali
Geologi umum
Indonesia sebagai titik pertemuan tiga lempeng-lempeng besar kerak bumi, dengan sejumlah besar gunung api aktif, gempa bumi besar dan variasi komposisi kerak bumi yang komplek, merupakan laboratorium alam besar dalam ilmu geologi. Hal ini menarik minat para pakar dari berbagai negara untuk menelitinya. Maka seyogyanya pengetahuan tentang geologi diperkenalkan sejak dini kepada masyarakat.
Buku ini8 memberikan uaraian tentang ilmu pengetahuan geologi secara umum. disusun secara kronologis, mulai dengan uraian singkat tentang proses terbentuknya bumi, sebagai salah satu planet dialam semesta. Berlanjut dengan proses pembentukan kerak atau kulit bumi sebagai habitat makhluk hidupnya, termasuk pergerakan dan interaksi diantara lempeng-lempeng kerak bumi. Berikutnya, proses kegunungapian atau volcanology dan gempa bumi. Dibahas pula, proses eksogen dan geomorfologi serta air tanah. Pada bagian akhir diuraikan dalam bentuk kilas balik, bagaiman muka bumi berevolusi, termasuk evolusi kehidupan makhluk hidup yang ada dan pernah ada dibumi.
Imam subekti - Personal Name
U 551 SUB g
978-602-74479-3-6
551
Text
Indonesia
teknosain
2016
Yogyakarta
20 cm, 25 cm, 178+xiv hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...