Detail Cantuman Kembali
PERAN KH. SULAEMAN (1871-1941) DALAM PEMBINAAN HUKUM FIQIH DI SERANG
NAMA: IKOT SHOLEHAT, NIM: 112400260, Judul skripsi: PERAN KH. SULAEMAN (1871-1941) DALAM PEMBINAAN HUKUM FIQIH DI SERANG
Peran ulama sangat penting bagi masyarakat dalam melindungi kepentingan masyarakat. Ulama menempati posisi penting dalam pembinaan moral masyarakat, bahkan pada masa penjajahan, kepemimpinan ulama dalam dunia politik sangat berpengaruh dalam perjuangan melawan kolonialisme Belanda di Banten. Posisi Ulama yang sangat istimewa tidak lepas dari tradisi yang berlaku dilingkungan masyarakat santri, khususnya di pedesaan yang beranggapan bahwa dalam beragama seseorang harus mengikuti apa yang telah wariskan kaum ulama terdahulu. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui biografi KH. Sulaeman untuk mengetahui kondisi daerah Serang Tahun 1871-1941. Untuk mengetahui peran H. Sulaeman dalam pembinaan hukum fiqih di Serang pada tahun 1871-1941.
IKOT SHOLEHAT - Personal Name
SKRIPSI SPI 284
SKRIPSI SPI 284
Text
Fakultas Ushuluddin, Dakwah, dan Adab UIN \"SMH\" Banten
2016
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 102hlm
SKRIPSI SPI 284
LOADING LIST...
LOADING LIST...