Detail Cantuman Kembali

XML

Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran Bahsa Arab Melalui Metode Demonstrasi di Kelas IV MTS AL-I'Tsamiyah Tanara


Nama: Misbak, NIM: 0929100469, Judul skripsi: Upaya Meningkatkan Hasil Belajar Siswa dalam Pembelajaran Bahasa Arab Melalui Metode Demonstrasi di Kelas IV MTS AL-I'Ttisamiyah Tanara.


Berdasarkan pengalaman mengajar bahasa arab di MI AL-I'Tisamiyah Tanara menunjukan hasil belajar siswa masih rendah, maka perlu diadakan perbaikan dengan menggunakan metode demonstrasi dalam pembelajaran. Metode demonstrasi adalah metode memperlihatkan sesuatu pada orang lain. Masalah yang diteliti dalam penelitian ini adalah 1) bagaimana penggunaan metode demonstrasi dapat meningkatkan kemampuan siswa pada mata pelajaran bahasa arab di kelas IV MI AL-I'Tisamiyah Kecamatan Tanara. 2) Apakah penggunaan metode demonstrasi dapat meningkatkan hasil belajar siswa pada mata pelajaran bahasa arab di kelas IV MI AL-I'tisamiyah Kecamatan Tanara.
Misbak - Personal Name
SKRIPSI PGMI 221
SKRIPSI PGMI 221
Text
Indonesia
Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Institut Agama Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten
2012
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 52hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...