Detail Cantuman Kembali

XML

Pengaruh Beban Klaim dan Surplus Underwriting Terhadap Pendapatan Underwriting


Nama: Badariah, NIM: 081400218, Judul skripsi: Pengaruh Beban Klaim dan Surplus Underwriting Terhadap Pendapatan Underwriting.

Asuransi syariah merupakan sistem saling memikul risiko diantara sesama peserta, sehingga antara satu dengan lainnya menjadi penanggung atas risiko yang muncul dengan prinsip saling tolong menolong dalam kebaikan dengan cara masing-masing menghibahkan dana taharru'atau dana kebijakan. Peserta asuransi melakukan risk sharing di antara mereka. Peranan perusahaan asuransi terbatas pada pengelolaan operasional perusahaan asuransi dan menginvestasikan dana taharru'. Dana taharru' tersebut dihibahkan oleh peserta kepada kumpulan dana peserta asuransi syariah dan pengelolaannya diamankan kepada perusahaan asuransi dengan membayarkan sejumlah fee atau ujroh yang dikenal juga sebagai dana milik pengelola. Adapun rumusan masalah penelitian sebagai berikut: bagaimana pengaruh pengaruh beban klaim dan surplus underwriting terhadap pendapatan underwriting? tujuan penelitian ini adalah: 1) untuk mengetahui dan menganalisis pengaruh beban klaim dan surplus underwriting terhadap pendapatn underwriting terhadap pendapatan underwriting, 2) untuk mengetahui pengaruh variabel mana yang dominan dari beban klaim dan surplus underwriting terhadap pendapatan underwriting. Dalam menyelesaikan skripsi ini penulis menggunakan teknik analisis data adalah analisis regresi ganda, uji asumsi klasik, koefisien determinasi dan uji signifikansi melalui uji F dan uji t, sehingga dapat memberikan gambaran yang cukup jelas mengenai objek yang diteliti dan menarik kesimpulan berdasarkan penelitian yang dilakukan dengan data sampel laporan keuangan per-triwulan dari tahun 2009-2011.
Badariah - Personal Name
SKRIPSI EIS 97
SKRIPSI EIS 97
Text
Indonesia
Fakultas syariah dan ekonomi islam IAIN SMH Banten
2012
serang
21.5cm, 28cm, 61hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...