Detail Cantuman Kembali

XML

Tinjauan Hukum Islam Tentang Jual Beli Saham Pada Pasar Modal Indonesia


Eneng Aisyah, NIM: 00335667. Jual beli saham sebagai bentuk usaha dalam realitasnya menunjukan sebagai ketimbangan yang salah satunya disebabkan oleh adanya spekulasi yang semata-mata ingin mengejar keuntungan atau bunga, sehingga berimplikasi pada masalah-masalah yang bersifat ribawi. pasar modal sebagai kegiatan yang bergerak disektor ekonomi, dalam prakteknya lebih banyak melibatkan para pialang yang cenderung memiliki basis ekonomi yang sudah kuat keterlibatan rakyat kecil hampir sama sekali tidak ada, hal ini mengakibatkan peredaran yang terpusat di bursa efek, sementara sektor ekonomi yang ditangani ekonomi lemah tidak tersentuh.
Eneng Aisyah - Personal Name
Skripsi MUA 179
Skripsi MUA 179
Text
Indonesia
Fak. Syariah
2004
serang
21,5cm, 28cm, 60hlmn
LOADING LIST...
LOADING LIST...