Detail Cantuman Kembali

XML

MEKANISME PEMBIAYAAN MODAL USAHA PADA KOPERASI MENURUT EKONOMI ISLAM


Nama: Iyan Mariana, NIM: 03336177, Judul skripsi: Mekanisme Pembiayaan Modal Usaha pada Koperasi Menurut Islam(Study di KBMT As-Sakinah Cadasari, Pandeglang)

Perkembangan ekonomi di Indonesia memicu timbulnya gagasan adanya ekonomi syari'ah, secara otomatis pula lembaga ekonomi syari'ah seperti koperasi syari'ah, koperasi merupakan wadah atau kumpulan manusia yang mempunyai fungsi dan peran yaitu membangun dan mengembangkan potensi juga kemampuan ekonomi anggota dan masyarakat untuk meningkatkan kesejahteraan ekonomi dan sosial serta mempertinggi kualitas kehidupannya, seperti koperasi As-Sakinah yang bertujuan untuk mengembangkan usaha anggota khususnya masalah mekanisme pembiayaan. Tujuan dari penelitian ini aadlah sebagai berikut: 1) Untuk mengetahui mekanisme pembiayaan modal usaha di BMT AS-SAKINAH, 2) Untuk mengetahui sistem bagi hasil pembiayaan modal usaha adi BMT AS SAKINAH, 3) Untuk mengetahui Tinjauan Ekonomi Islam Terhadap Pembiayaan modal usaha di BMT AS-SAKINAH. Dalam penelitian ini penulis menggunakan metode: a) Deduktif, b) Induktif. Kesimpulan: Penelitian ini adalah mekanisme pembiayaan di BMT AS-SAKINAH meliputi pengajuan pembiayaan, analisis usulan pembiayaan di BMT AS-SAKINAH meliputi pengajuan pembiayaan, analisis usulan pembiayaan, persetujuan komite pembiayaan BMT, pengikatan pembiayaan dan pencairan dana. Adapun sistem bagi hasilnya yaitu dibagi menurut keuntungan dan kerugian antara BMT dengan anggota yang ditinjaun dari segi ekonomi Islam sudah berlandaskan AL-Qur'an dan Hadits juga mempunyai prinsip ta'awun yang sesuai dengan prinsip ekonomi Islam.
IYAN MARIANA - Personal Name
SKRIPSI MUA 378
SKRIPSI MUA 378
Text
Indonesia
Fakultas syariah dan ekonomi islam IAIN SMH Banten
2007
serang-banten
21.5cm, 28cm, 57hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...