Detail Cantuman Kembali

XML

Hubungan Kemampuan Siswa Dalam Memahami Ilmu Tajwid dengan Kemampuan Membaca Alquran di SMP Islam Yanmu Kabupaten Pandeglang


Tujuan dari penelitian ini adalah untuk mengetahui hubungan kemampuan siswa dalam memahami ilmu tajwid dengan kemampuan membaca Al-Quran di SMP Islam Yanmu Kabupaten Pandeglang. Peneliti menggunakan tekhnik pengumpulan data observasi, dokumentasi, dan juga test. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah penelitian deskriptif dengan menggunakan pendekatan kuantitatif, yang bertujuan untuk menguji hubungan kemampuan siswa dalam memahami ilmu tajwid dengan kemampuan membaca Al-Quran di SMP Islam Yanmu Kabupaten Pandeglang dengan Sample berjumlah 20 siswa. Kesimpulan yang diperoleh dari hasil penelitian ini yaitu: Terdapat menguji hubungan kemampuan siswa dalam memahami ilmu tajwid dengan kemampuan membaca Al-Quran di SMP Islam Yanmu Kabupaten Pandeglang, hal ini nampak dari hasil pengujian analisa data yang telah dilakukan diketahui bahwa kontribusi antara variabel X terhadap variabel Y mencapai 87,8%, maksudnya 87,8% penguasaan ilmu tajwid mempengaruhi kemampuan membaca Al-Qur‟an SMP Islam Yanmu Kabupaten Pandeglang. Dengan demikian, dapat disimpulkan bahwa Ada hubungan yang signifikan antara penguasaan ilmu tajwid dengan kemampuan membaca Al-Qur‟an siswa SMP Islam Yanmu Kabupaten Pandeglang.
Ahmad Adi Prawiradika - Personal Name
SKRIPSI PAI 3509
2x7.31
Text
Indonesia
2023
serang
xv + 95 hlm.: 18 x 25 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...