Detail Cantuman Kembali
Wabah Dalam Perspektif Hadis (Studi Analisis Hadis Terhadap Kitab Badzl al-M a'un fi Fadhl At-Ta'un karya : Ibn Hajar al-Aqalani)
Hadis yang diyakini sebagai ucapan, perbuatan, ketetapan (taqrir) dan segala hal ihwal Nabi Muhammad SAW yang merupakan sumber ajaran kedua setelah Al-Qur’an. Hadis Nabi telah memberikan informasi tentang wabah yang menular dan penanganannya, yaitu dengan melakukan isolasi dan lockdown daerah yang terkena wabah, serta janji pahala yang besar bagi mereka yang terkena penyakit menular.
Susi Susilawati - Personal Name
SKRIPSI IH 115
2x2
Text
Indonesia
2021
serang
xxiii + 69 hlm.: 18 x 25 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...