Detail Cantuman Kembali
Pengaruh Metode Market Place Activity Terhadap Penguasaan Materi Zuhud dan Tawakal Pada Pelajaran PAI di Kelas VIII SMPN 1 Pontang Kabupaten Serang
Penelitian ini bertujuan: 1) Untuk mengetahui bagaimana penguasaan materi zuhud dan tawakal siswa pada pelajaran PAI di kelas VIII SMPN 1 Pontang. 2) Untuk mengetahui apakah terdapat pengaruh metode Market Place Activity terhadap penguasaan materi zuhud dan tawakal pada pelajaran PAI di kelas VIII SMPN 1 Pontang. Metode yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode kuantitatif dengan jenis penelitian eksperimen semu (Quasi Eksperimental) dan design control group pre-test post-test. Variabel penelitian terdiri dari variabel bebas yaitu metode market place activity, serta variabel terikat yaitu penguasaan materi zuhud dan tawakal pada pelajaran PAI, subjek penelitian adalah siswa kelas VIII SMPN 1 Pontang. Populasi berjumlah 281 siswa, dengan sampel 28 siswa kelas VIII/A sebagai kelas eksperimen dan 28 siswa kelas VIII/B sebagai kelas kontrol. Teknik yang digunakan untuk menentukan kelas eksperimen dan kelas kontrol adalah teknik purposive sampling. Pengujian instrumen dilakukan dengan uji validitas dan realibilitas dengan menggunakan aplikasi SPSS 26. Teknik pengumpulan data berupa observasi, tes, dan dokumentasi. Teknik analisis data dianalisis secara statistik yaitu uji normalitas, uji homogenitas, dan dianalisis dengan menggunakan uji-t dengan bantuan aplikasi SPSS versi 26. Kesimpulan yang diperoleh dari hasil penelitian ini adalah berdasarkan hasil analisis data dengan perhitungan uji-t menunjukkan bahwa skor kelas eksperimen dan kontrol yang berupa tes pada uji-t diperoleh hasil perhitungan dengan rumus Independent Samples Test menunjukkan bahwa nilai signifikansi 0,000 lebih kecil (
Khaerunisa - Personal Name
SKRIPSI PAI 3495
373
Text
Indonesia
2023
serang
xvii + 120 hlm.; 18 x 25 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...