Detail Cantuman Kembali

XML

Sintesis Nano Hidroksiapatit dari Tulang Sapi yang Di-doping Alumina Nano dengan Metode Mekanosintesis HEM (High Energy Ball Mill)


Telah dilakukan penelitian tentang nano hidroksiapatit doping
alumina nano. Tujuan dari penelitian ini yaitu untuk mengetahui
metode sintesis, karakterisasi, dan kandungan dari nano -HAp
tulang sapi yang di -doping alumina nano. Metode yang
digunakan yaitu mekanosintesis high energy ball mill (HEM).
Nano HAp disintesis dengan menggunakan tulang sapi yang
dipanaskan menggunakan tungku pemanas ( furnace) dan
dihaluskan dan di-doping menggunakan alumina nano dengan
berat HAp 9,5 gram dan Al 2O3 0,5 gram, kemudian digiling
menggunakan HEM dan di-sintering dengan suhu dalam
waktu 1 jam. Selanjutnya sampel diuji fasa dan senyawanya
menggunakan XRD dan SEM. Hasil yang didapat dari XRD yaitu
puncak-puncak dengan intensitas tinggi, pada sudut adalah
, , dengan hkl 121, 112, dan 300 dan kristal
berbentuk heksagonal yang memiliki parameter kisi
a=b=9,417925 dan c=6,887515. Hasil yang didapat dari SEM yaitu
rata-rata ukuran partikel pada perbesaran 1000x yaitu 105,15484
nm dan perbesaran 2500x yaitu 90,46838 nm dan dari EDX
menghasilkan rasio Ca/P sebesar 1,73.
Nurul Fatimah - Personal Name
SKRIPSI FIS 005
621
Text
Indonesia
2023
serang
xviii + 91 hlm.; 18 x 25 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...