Detail Cantuman Kembali
Pengaruh Pemahaman Kitab I’anatul Mubtadiin Terhadap Motivasi Belajar Santri (Studi di Pondok Pesantren Nur El Falah Kubang Petir Kabupaten Serang Banten)
Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui pemahaman santri terhadap kitab I’anatul Mubtadiin di Pondok Pesantren Nur El Falah Kubang Petir Kabupaten Serang Banten, mengetahui motivasi belajar santri dalam mempelajari kitab I’anatul Mubtadiin di Pondok Pesantren Nur El Falah Kubang Petir Kabupaten Serang Banten dan mengetahui pengaruh pemahaman kitab I’anatul Mubtadiin terhadap motivasi belajar santri di Pondok Pesantren Nur El Falah Kubang Petir Kabupaten Serang Banten. Manfaat penelitian ini adalah diharapkan dapat berguna baik secara teoretis maupun praktis bagi semua pihak. Metode dalam penelitian ini menggunakan metode kuantitatif dengan jenis korelasional dan untuk teknik pengumpulan datanya menggunakan Angket, observasi dan test. Berdasarkan hasil pengujian yang telah dilakukan dapat disimpulkan bahwa pertama, pemahaman kitab I’anatul Mubtadiin di Pondok Pesantren Nur El Falah adalah dalam kategori cukup dengan nilai 70,31%. kedua, motivasi belajar santri di Pondok Pesantren Nur El Falah adalah dalam kategori cukup dengan nilai 75,42%. Ketiga, pengaruh pemahaman Kitab I’anatul Mubtadiin terhadap Motivasi Belajar Santri dengan perolehan hasil uji hipotesis dengan menggunakan program IBM SPSS statistics versi 16 diketahui nilai signifikansi 0,254>0,05 maka dapat disimpulkan bahwa
Faridoh - Personal Name
SKRIPSI PAI 3415
2x7.34
Text
Indonesia
2023
serang
xiv + 133.: 18 x 25 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...