Detail Cantuman Kembali
Peningkatan keterampilan membaca melalui penggunaan media kartu kata pada mata pelajaran bahasa Indonesia (PTK di Kelas II Mi Negeri 2 Serang)
Tujuan dari penelitian ini adalah untuk meningkatkan keterampilan membaca melalui penggunaan media kartu kata. Metode penelitian yang digunakan dalam penelitian adalah Penelitian Tindakan Kelas, Model Kemmis & Taggart yang dilakukan dalam 2 Siklus yang terdiri empat tahapan yaitu, perencanaan, tindakan, obsevasi dan refleksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa penggunaan media kartu kata dapat meningkatkan keterampilan membaca siswa di Kelas II D MI Negeri 2 Serang. Hal ini dapat dilihat dari persentase ketuntasan hasil belajar siswa pada Siklus I yaitu 62%.. kemudian mengalami peningkatan pada Siklus II menjadi 86%. Peningkatan antara Siklus I dan Siklus II mencapai 24%. Dengan demikian dapat dinyatakan bahawa media kartu kata dapat meningkatkan keterampilan membaca siswa Kelas II MI Negeri 2 Serang. Kata Kunci: Keterampilan Membaca, Media, Kartu Kata, PTK.
Putri Naela Rahmah Rabby - Personal Name
SKRIPSI PGMI 1362
SKRIPSI PGMI 1362
Text
Indonesia
Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten
2019
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 74hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...