Detail Cantuman Kembali
Sejarah Dakwah
Menurut data statistik, setiap tahun jumlah komunitas muslim didunia terus meningkat secara signifikan. Bahkan pada 2014, Islam menjadi agama paling banyak diperhatikan dunia. Ini menandakan bahwa Islam diterima hampir disetiap negara. Jika melihat sejarahnya, mulai dari era Rasulullah sampai para sahabat, Islam berkembang s ecara pesat dan memiliki pengikut terbanyak dibandingkan ajaran agama samawi lainnya. Bahkan menurut catatan sejarah dakwah, Islam pernah memimpin peradaban dunia dan menjadi inspirator lahirnya peradaban modern.
Keberhaslan in tentu karena diterapkannya strategi dan metode yang tepat dalam melakukan penyebab ajaran islam (Dakwah, Islam) sesuai dengan tempat serta zamannya. Metode dan strategi pada satu zaman disuatu tempat akan berbeda dengan metode akan berbeda dengan strategi pada satu jaman di suatu tempat yang lain. Itulah yang menjadikan penyebaran agama Islam lebih mudah diterima masyarakat.
Syamsuddin RS. - Personal Name
U 2x7.209 SYA s
978-602-7973-30-5
2x7.209
Text
Indonesia
Simbiosa Rekatama Media
2016
Bandung, Indonesia
24cm, 15.5cm, 232+x hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...