Detail Cantuman Kembali

XML

Komunikasi Pemasaran Kontekstual


Saat ini komunikasi pemasaran tidak bisa lagi dilakukan secara tekstual (konvensional), tetapi harus secara kontekstual, Psikografi konsumen sudah terlalu complicated dan para marketer semakin sukar mengambil simpati mereka. Terlebih lagi persaingan antar produk (produk Competition) semakin hari semakin ketat.
Pendekatan yang digunakan untuk membaca perilaku pasarpun tidak bisa lagi dilakukan secara struktural, linear, reduksionistik dan tekstual, tetapi dibutuhkan model komunikasi pemasaran yang lebih menyentuh ranah praktisnya secara kontekstual dan horizontal. Komunikasi pemasaran kontekstual lebih memiliki sensitivitas dan respon yang cepat terhadap perubahan sosial (sosial change).
Buku Komunikasi Pemasaran Kontekstual ini mencoba menggabungkan dan menyelaraskan dimensi teori dan praktis untuk mendapatkan deskripsi yang komprehensif serta relevan dengan konteks dinamika para konsumen kekinian.
Editor, Edi Suryadi
Suwatno - Personal Name
cet.1
U 658.81 SUW k
978 602 7973 56 5
658.81
Text
Indonesia
Simbiosa Rekatama Media
2017
Bandung.
v, 146 hlm, 25 cm x16 cm
LOADING LIST...
LOADING LIST...