Detail Cantuman Kembali
EFEKTIVITAS PEMBINAAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU PAI DI SMPN SATU ATAP CURUG
EUIS LUSIANA EFENDI, NIM : 122111399, Judul Skripsi: EFEKTIVITAS PEMBINAAN KEPALA SEKOLAH DALAM MENINGKATKAN KINERJA GURU PAI DI SMPN SATU ATAP CURUG
Dalam mengelola sekolah, kepala sekolah memiliki peran yang sangat besar. Kepala sekolah merupakan motor penggerak, penentu arah kebijakan menuju sekolah dan pendidikan secara luas. Sebagai pengelola institsi satuan pendidikan, kepala sekolah di tuntun ntuk selalu meningkatkan efektifitas kinerjanya. Untuk mencapai mutu sekolah yang efektif, kepala sekolah dan seluruh stake holders harus bahu membahu membantu bekerja sama dengan penuh kekompakan.
Perumusanmasalahdalampenelitianiniadalah: 1) Bagaimanapembinaan kepala sekolah SMPN SATU ATAP CURUG?. 2) Bagaimanakinerja guru PAI yang ada di sekolah SMPN SATU ATAP CURUG?.3)Efektivitas pembinaan kepala sekolah dalam meningkatkan kinerja guru PAI SMPN SATU ATAP CURUG?. Tujuandaripenelitianiniadalahuntukmengetahui : 1) Bagaimanapembinaan kepala sekolah smpn satu atap curug. 2) Bagaimanakinerja guru PAI yang ada di sekolah SMPN SATU ATAP CURUG. 3) Efektivits pembinaan kepala sekolah dalam meningkatkn kinerja guru PAI SMPN SATU ATAP CURUG.
Penelitianinidilakukan di SMPN SATU ATAP CURUG.denganmenggunakanmetodekualitatifeksperimendenganpengambilan data dengancaraobservasi, wawancara, catatanlapangan, studidokumen, dantekniktringualasi. DenganmenggunakansumberPrimer (Kepalasekolah, Guru PA). danSekunder (Buku-bukudanreferensilainnya).
Kesimpulan yang diperoleh dari penelitian ini yakni Adanyabermacam-macamtugas/pekerjaan yang dilakukanolehpara guru memerlukanadanyakoordinasidariseorangkepalasekolah. Adanyakoordinansi yang baikdapatmeghindarikemungkinanterjadinyapersaingan yang tidaksehatataukesimpangsiurandalamtindakan.Denganadanyakoordinasi yang baik, semuabagian staff, guru-guru, terutama guru PAI dapat bekerja sama menuju kesatu arah tujuan yang telah ditetapkan.
EUIS LUSIANA EFENDI - Personal Name
SKRIPSI PAI 188
SKRIPSI PAI 188
Text
Fakultas Tarbiyah dan Keguruan Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten
2018
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 84hlm
SKRIPSI PAI 188
LOADING LIST...
LOADING LIST...