Detail Cantuman Kembali
Konseling Behavioral untuk Menangani Masalah Kecerdasan Emosional Anak dari Orang Tua Tamat SD dengan Pola Asuh Kurang Baik (Studi Kasus di SMP Negeri 1 Menes Kabupaten Pandeglang)
DEWI ATSARI AWALIAH (133400250) JUDUL SKRIPSI: KONSELING BEHAVIORAL UNTUK MENANGANI MASALAH KECERDASAN EMOSIONAL ANAK DARI IRANG TUA TAMAT SD DENGAN POLA ASUH KURANG BAIK (Studi Kasus di SMP Negeri 1 Menes Kabupaten Pandeglang).
Anak adalah individu unik yang memiliki jiwa sendiri dan memiliki hak untuk tumbuh dan berkembanhg secara optimal. Masa kehidupan anak sebagian besar berada dalam lingkup keluarga. Karena itu keluargalah yang paling menentukan terhadap masa depan anak.Kecerdasan seseorang tidak hanya dilihat dari kecerdasan intelektualnya saja, tetapi juga ditentukan oleh bagaimana seseorang dapat mengelola emosinya. Pengetahuan, keberanian, usaha dan resiko sangat diperlukan oleh orang tua dalam pengasuhan anak untuk emngembangkan kecerdasan emosional anak, namun pada kenyataannya hal tersebut sangat sulit dimiliki oleh orang tua apalagi yang notabenenya tidak memiliki latar belakang pendidikan atau tamat sekolah.
hasil dari penelitian ini terdapat beberapa siswa yang mulai mampu belajar mengubah tingkah lakunya, meski memang harus ada tindak lanjut karena perubahan yang siswa alami tidak begitu signifikan.
DEWI ATSARI AWALIAH - Personal Name
SKRIPSI BKI 161
SKRIPSI BI 161
Text
Fakultas Dakwah Universitas Islam Negeri Sultan Maulana Hasanuddin Banten
2017
Serang Banten
21 x 28 cm, 90hlmn.
LOADING LIST...
LOADING LIST...