Detail Cantuman Kembali
Penerapan Hipnoterapi pada Remaja Broken Home (Studi Kasus di SMK Negeri 1 Ciruas Serang Banten)
Banyak permasalahan yang diakibatkan remaja dengan latar belakang broken home. Sekolah bisa menjadi wadah untuk remaja berkembang dalam kognisi, afeksi maupun psikomotoriknya. tetapi dalam kasus yang penulis temui ialah siswa/siswi yang merupakan korban broken home dari kedua orangtuanya. secara umum hampir disetiap sekolah terdapat remaja yang mengalami broken home. hal tersebut nampak terjadi kepada siswa-siswi yang bermasalah disekolah yang menjadi lokasi penelitian penulis, yang memiliki latar belakang broken home. melihat dua pandangan tersebut kondisi keluarga yang bermasalah sedikit banyaknya akan berpengaruh pada remaja baik dalam kehidupan belajarnya di sekolah maupun di masyarakat.
RAHMATUL HIDAYAT - Personal Name
SKRIPSI BKI 235
SKRIPSI BKI 235
Text
Fakultas Dakwah UIN Sultan Maulana Hasanuddin Banten
2018
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 75hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...