Detail Cantuman Kembali

XML

THESIS: IMPLEMENTASI TUNTAS BACA TULIS AL-QUR'AN (TBTQ) DI SD NEGERI SEKECAMATAN MAJASARI KABUPATEN PANDEGLANG


ALKA 1140101141 JUDUL THESIS: IMPLEMENTASI TUNTAS BACA TULIS AL-QUR'AN (TBTQ) DI SD NEGERI SEKECAMATAN MAJASARI KABUPATEN PANDEGLANG



AL-Qur'an merupakan kalamullah yang diturunkan kepada manusia melalui perantara nabi Muhammad SAW, untuk dijadikan pegangan dan pedoman, way of life, agar manusia sukses menjalankan hidup di dunia dan bahagia di akhirat nanti. Pendidikan Al- Qur'an sejatinya harus ditanamkan sejak usia dini yang dimulai dengan pembelajaran membaca dengan makhraj yang baik dan sesuai kaidah ilmu tajwid. Dilanjutkan dengan belajar menulis dan menghafalnya. Kemudian dilanjutkan dengan proses pemahaman al-Qur'an melalui terjemah dan tafsir. Dan terakhir mengaplikasikannya dalam kehidupan nyata.
ALKA - Personal Name
THESIS PAI 57
THESIS PAI 57
Text
Magister PAI UIN SMH BANTEN
2014
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 141hlm
THESIS PAI 57
LOADING LIST...
LOADING LIST...