Detail Cantuman Kembali

XML

PERANAN MD. JUHDI MA'MUR DALAM ORGANISASI PEMBELA TANAH AIR (PETA) DI BANTEN TAHUN 2943-1945


Nama: Mila Sari Handayani, NIM: 112400225, Judul skripsi: Peranan MD. Juhdi Ma'mur Dalam Organisasi Pembela Tanah Air (PETA) di Banten Tahun 1943-1945





MD. Juhdi Ma'mur yang disebut dengan Juhdi Lahir pada tahun 1917 dan wafat pada tahun 1945, Md. Juhdi Ma'mur merupakan salah satu tokoh pejuang Banten yang berasal dari daerah Pabuaran-Ciomas tepatnya di Kampung Pancaregang Desa Pancanegara Kecamatan Pabuaran, Md. Juhdi Ma'mur merupakan Tentara Pembela Tanah Air (PETA) sebagai Shodanco (Komandan Pleton) dan menjadi Anggota Badan Keamanan Rakyat (BKR). Pada tanggal 3 Oktober 1943 didirikan PETA yang berfungsi untuk mempertahankan Tanah Air di Banten yang pertama kali didirikan adalah Da'i dan I di bawah pimpinan KH. Syam'un dan yang ke dua Dai dan II di bawah pimpinan E.O Ternaya. Awal mulanya Dao dan I berkedudukan di Serang kemudian dipindahkan ke Labuan. K.H Syam'un mendirikan lagi Dai dan III di Cilegon. Dai dan I yang di Labuan diserahkan kepada K.H Khatib, berikutnya mendirikan lagi Dai dan IV yang dipimpin oleh Tb. Uding Suryaatmaja. Tujuan penelitian ini adalah: 1) Untuk mengetahui Biografi Md. Juhdi Ma'mur, 2) untuk mengetahui PETA di Banten, 3) untuk mengetahui Peranan Md. Juhdi Ma'mur dalam Organisasi Pembela Tanah Air di Banten Tahun 1943-1945.
MILA SARI HANDAYANI - Personal Name
SKRIPSI SPI 289
SKRIPSI SPI 289
Text
Fakultas Ushuluddin, Dakwah, dan Adab IAIN \"SMH\" Banten
2016
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 99hlm
SKRIPSI SPI 289
LOADING LIST...
LOADING LIST...