Detail Cantuman Kembali
PERAN DAKWAH K.H MUHAMMAD MA'MUN DI PONDOK PESANTREN MODERN DAAR EL FALAAH MANDALAWANGI PANDEGLANG BANTEN
Nama: Aldi Ardiansyah, NIM: 123300296, Judul skripsi: PERAN DAKWAH K.H MUHAMMAD MA'MUN DI PONDOK PESANTREN MODERN DAAR EL FALAAH MANDALAWANGI PANDEGLANG BANTEN
Islam sebagai agama dakwah yang menegaskan setiap individu muslim untuk menyebarkan dan menyiarkan kepada seluruh umat manusia agar selamat di dunia dan akhirat. Sebagai agama yang dipilihkan oleh Allah diantara bermacam-macam agama di atas dunia, maka tentu agama Islam mempunyai kelebihan-kelebihan yang menonjol dari agama-agama lain. Menegakan Amar Ma'ruf nahi munkar merupakan tujuan utama dan termulia diciptakanNya manusia, Allah SWT telah menciptakan alam semesta ini yang sebesar0besarnya demi terwujudnya usaha amar ma'ruf nahi munkar, karena itu Allah Ázza wa jalla menciptakan manusia sebagai khilafah di muka bumi ini, dan untuk menunjang keberhasilan tugas kekhalifan, Allah mengutus sejumlah Nabi dan Rasul sebagai penunjuk jalan menuju kehendakNya, oleh karena itu dalam rangka mengarahkan dan mengembangkan umat Islam secara menyeluruh, termasuk di Pondok Pesantren Modern Daar El Falaah maka Peran Dakwah K.H Muhammad Ma'mun pun sangat berperan di Pondok Pesantren Modern Daar El Falah.
Aldi Ardiansyah - Personal Name
SKRIPSI KPI 343
SKRIPSI KPI 343
Text
Fakultas Ushuluddin, Dakwah, dan Adab IAIN \"SMH\" Banten
2016
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 87hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...