Detail Cantuman Kembali
Dinamika Karakter Orang Tua yang Memiliki Anak Berkebutuhan Khusus (Studi Kasus di Sekolah Khusus Al-Khairiyah Citangkil Cilegon)
Masa-masa sulit yang dihadapi oleh orang tua adalah menanti diagnosis tentang disabilitas anaknya, seteah hasil diagnosis yang menyatakan anaknya mempunyai kelainan, orang tua bingung dan cemas atas situasi dan kondisi perkembangan anaknya yang berkelainan pada saat ini dan masa datang. Orang tua mengalami shock, lalu diikuti dengan berbagai sikap seperti cemas, merasa bersalah, menjadi persoalan, bingung, tidak punya harapan, marah, tidak berdaya, atau menolak, limbung, tidak tahu harus berbuat apa, menyalahkan diri sendiri, marah pada diri sendiri, bahkan kepada anaknya yang berkelainan dan bertanya-tanya pada Tuhan kenapa terjadi kepada dirinya, hal ini dialami oleh para orang tua yang anaknya bersekolah di Skh Al-Khairiyah Citangkil-Cilegon.
Baitur Rohmah - Personal Name
SKRIPSI BKI 39
SKRIPSI BKI 39
Text
Fakultas Ushuluddin, Dakwah, dan Adab IAIN \"SMH\" Banten
2015
Serang Banten
21.5cm, 28cm, 90hlm
LOADING LIST...
LOADING LIST...